Travel Klaten Surabaya, Lebih Praktis dengan Antar Jemput

Travel Klaten Surabaya adalah solusi perjalanan yang lebih praktis dibandingkan transportasi lain karena ada antar jemput.

Meski travel Klaten Surabaya menawarkan fasilitas door to door, namun biaya yang perlu keluarkan penumpang tidaklah mahal.

Dengan tiket semurah itu, penumpang tak perlu lagi repot-repot keluar rumah yaitu cukup menunggu kedatangan travel.

Berikutnya penumpang akan diantar hingga lokasi masing-masing di Surabaya atau lokasi lain.

Pengantaran penumpang bisa pula mencapai Bandara Juanda atau disebut travel Klaten Juanda serta bisa pula menuju ke Pelabuhan Tanjung Perak.

Apa untungnya naik travel?

Keuntungan naik travel tidak bisa dibilang sepele, pasalnya ada banyak sebagaimana berikut ini.

1. Dijemput dari rumah: konsumen bisa dijemput dari rumah masing-masing selama lokasi yang dimaksud telah menjadi kesepakatan.

Dengan begitu, penumpang cukup terima beres saja menanti kendaraan travel datang sesuai lokasi.

2. Diantar sampai alamat: tak tanggung-tanggung, karena konsumen akan mendapatkan pengantaran sampai alamat.

Konsumen tidak lagi bingung bagaimana mencapai lokasi rumah, yaitu cukup terima beres saja oleh pihak travel.

3. Trip lebih cepat: perjalanan akan lebih cepat karena kendaraan akan melintas jalan bebas hambatan.

Dini hari kendaraan pun akan tiba di lokasi tujuan, bahkan konsumen tiba di lokasi dini hari pula.

4. Tidak repot dengan barang bawaan: Konsumen tidak perlu repot memindah barang bawaan dari kendaraan ke kendaraan lain.

Pasalnya adanya antar jemput menjadikan konsumen cukup meletakkan barang di bagasi saat dijemput.

Lalu barang tersebut baik tas atau koper tinggal diambil dibantu driver ketika konsumen bisa sampai tujuan.

Jadwal jemput penumpang dari tiap kota asal

Jadwal keberangkatan pada jurusan ini pun ada dua yakni pagi dan malam hari sebagaimana berikut.

Kedatangan kendaraan di area Klaten perlu menunggu dulu keberangkatan dari arah Yogyakarta.

Pasalnya kendaraan travel pertama kali berangkat dari arah Kota Gudeg dan menjemput di area tersebut terlebih dahulu.

Oleh karena itu, jika ada perbedaan kedatangan kendaraan di lokasi jemput adalah hal yang lumrah.

Klaten Surabaya
Pagi 08.00 WIB Pagi 07.00 WIB
Malam 20.00 WIB Malam 19.00 WIB

Harga tiket travel Klaten Jogja

Penumpang yang naik travel jurusan ini nantinya cukup menyiapkan biaya sebesar 180k saja.

Ongkos transportasi ini sudah termasuk layanan door to door seperti sudah dijelaskan sedikit sebelumnya.

Tiket juga sudah mencakup fasilitas perjalanan lewat jalan tol tanpa ada biaya tambahan lagi.

Oleh karena itu, bisa jadi naik travel lebih murah dari transportasi yang lain.

Jurusan Tiket (Rp)
Klaten ke Surabaya Rp180.000/ seat
Surabaya ke Klaten Rp180.000/ seat

Rute perjalanan ke SBY

Secara garis besar, kami melayani travel Jogja Surabaya, jadi keberangkatan pertama dari arah Kota Gudeg.

Rute yang bakal dilalui adalah via Klaten, Kartasura, Solo, dan Sragen.

Dengan demikian, kami secara otomatis melayani travel Klaten Surabaya dan Solo Surabaya.

Kendaraan yang digunakan

Ada beberapa jenis kendaraan yang kami gunakan pada jurusan ini. Kendaraan-kendaraan tersebut merupakan jenis minibus.

Kendaraan ini pun memiliki fasilitas AC dan kursi yang dapat direbahkan sehingga nyaman bagi penumpang.

Berikut daftar mengenai kendaraan yang digunakan lengkap dengan kapasitas penumpang tiap armada.

Armada Kapasitas
Elf Short 11 penumpang
El Giga/ long 14/15 penumpang
Hiace 10 seat

Order travel Klaten Surabaya

Penumpang yang akan order travel Klaten Surabaya bisa langsung menghubungi salah satu nomer dibawah ini.

Nomor yang dapat dihubungi adalah milik dari Duta Kartika Travel yang mana menerima panggilan telepon dan pesan WA.

Cara cepat order adalah dengan klik tombol sebagaimana telah disiapkan dibawah ini.

  • Alamat:  Jalan By Pass Juanda Baru Semampir 1A, Surabaya, Jatim
  • Alamat: Jalan Laksda Adisutcipto Km 8,5 Kopenrejo (Barat Hotel Sheraton Mustika Yogyakarta) 55282.
  • Hp: 081804220311
  • Hp: 081226006474

Dengan hadirnya jurusan satu ini, maka otomatis tersedia pula travel Solo Surabaya, Bandara Juanda, Sidoarjo, dan Pelabuhan Tanjung Perak.

Kami pun juga melayani paket kilat Jogja Malang, Surabaya, dan kota-kota lain yang menjadi jurusan kami.

Anda pun bisa kirim barang dan dokumen lebih cepat dengan harga yang masuk akal.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *